Sabtu ceria adalah salah satu program sekolah SMK KARNAS SINDANGKASIH dimana dihari itu semua siswa dan guru bersuka ria sebagai ajang refreshing setelah lima hari belajar.
Acara sabtu ceria diisi dengan lomba-lomba, kreasi seni, dan hiburan yang ditampilkan dari perwakilan tiap kelas dan guru juga ikut serta dalam hal tersebut.
disetiap perlombaan ada hadiah yang menarik tentunya yang pantas diperjuangkan. salah satu contohnya yaitu lomba akustik.
Copyright © 2017 - 2023 SMK KARNAS SINDANGKASIH All rights reserved.
Powered by sekolahku.web.id